Sesuai dengan namanya, mechanical floor merupakan lantai yang di khususkan untuk peralatan ME pada gedung.
Untuk gedung diatas 30 lantai diperlukan ruangan – bahkan lantai khusus untuk peralatan mechanical seperti pompa, electrical, HVAC Equipment dan bahkan ruang mesin lift.
Pada artikel sebelumnya dapat dilihat pada diagram lift bahwa ada lantai yang kosong (tidak dilayani oleh lift – hanya lift service). Karena itu walaupun mechanical floor juga diberi nomer lantai (ikut dihitung), tetapi karena letaknya berada diantara 2 group zone yang berbeda banyak orang yang tidak menyadarinya. Baca entri selengkapnya »